Cara Berhenti Berlangganan Layanan Pada Iphone dan Ipad

Berhenti Berlangganan Layanan Pada Iphone dan Ipad

Bhataramedia.com – Adanya fitur berlangganan pada layanan yang ada untuk setiap smartphone, membuat penggunanya terkadang merasa kesulitan untuk berhenti. Terlebih bagi mereka yang masih kurang paham dan lupa sudah berlangganan dengan aplikasi apa saja. Dan, untuk membantu kamu yang sedang mengalami hal tersebut, postingan akan membahas cara berhenti berlangganan layanan khususnya oada Iphone dan Ipad. Berikut ulasan selengkapnya.

Berlangganan Layanan

Setiap smartphone pasti dibekali dengan toko aplikasi yang berfungsi untuk mencari dan mendownload aplikasi yang mendukung penggunaan smartphone tersebut. Beberapa aplikasi tersebut pun menyediakan opsi layanan berlangganan dengan fitur premium dan tarif yang berbeda – beda.

Saat berlangganan pada sebuah aplikasi seperti aplikasi kesehatan, streaming video atau musik dan lainnya, kita akan mendapatkan tagihan secara otomatis perbulannya atau per periode yang sesuai dengan persyaratan berlangganan. Meski ada penawaran uji coba gratis, namun saat periode berakhir maka secara otomatis kita tetap akan ditagih sesuai dengan jumlah yang telah ditentukan dalam persyaratan langganan.

Untuk berhenti berlangganan pun tidaklah sulit karena kita bisa membatalkan langganan kapan dan dimanapun. Dan dengan kita berhenti berlangganan, maka semua akses berlangganan pun akam terhenti dan hilang.

Hal itu juga berlaku pada pengguna perangkat IoS yang ingin berlangganan pada Spotify, Netflix, Apple Music yang juga  sangat ampuh mengobati rasa bosan dan jenuh saat harus berada di dalam rumah akibat pandemi saat ini.

Cara Berhenti Berlangganan Layanan Pada Iphone dan Ipad

Bagi kamu pengguna Iphone maupun Ipad dan ingin berhenti berlangganan layanan pada aplikasi yang kamu gunakan, berikut ada dua cara yang bisa kamu gunakan.

1. Menggunakan Pengaturan Aplikasi

Cara pertama yang bisa kita gunakan adalah melalui peraturan aplikasi dengan langkah – langkah seperti berikut:

  • Buka aplikasi Settings dan klik nama kita yang ada pada bagian atas menu.
  • Kemudian cari dan klik menu Berlangganan untuk melihat layanan apa saja yang aktif dan klik menu cancel yang ada untuk berhenti berlangganan.

2. Menggunakan Kamera Sendiri

Ada pun caranya sebagai berikut:

  • Buka dan pilih App Store pada perangkat Iphone dan Ipad.
  • Kemudian pilih gambar profil yang ada dan pilih subscription.
  • Selanjutnya pilih opsi cancel dan ubah pengaturan.

Penutup

Itulah cara berhenti berlangganan layanan pada perangkat Iphone maupun Ipad. Semoga dapat membantu kamu yang sedang

You May Also Like