Bhataramedia.com – Para ilmuwan dari German Primate Center (DPZ), University of Kentucky, American Duke Lemur Center dan Université d’Antananarivo di Madagaskar telah mendeskripsikan tiga spesies lemur tikus baru. Mereka tinggal di Selatan dan Timur Madagaskar dan meningkatkan jumlah spesies tikus